Kamis, 03 September 2020

Pilih Micro SD yang cocok buat GoPro Hero Series (5 6 7 8 Max)

 03 Sep 20

Tulisan ini dibuat supaya saya sendiri ga lupa basis pemilihan Micro SD untuk GoPro Hero4 Hero5 HeroHeroHeroHeroMax

Sumber

https://community.gopro.com/t5/en/SD-Cards-that-Work-with-GoPro-Cameras/ta-p/394308#

https://gopro.com/en/us/news/choosing-a-memory-card-for-your-gopro



Dari tabel ditas, misal
kita rencana hanya akan menggunakan hero 7 di setting 1080 (FULL HD) maka micro sd UHS-3 atau U3 kebawah bisa dipakai

U3 biasanya di Micro SD Sandisk Extreme yang coklat merah 

Misal mau rekam 4K baiknya beli V60 atau Sandisk Extreme Pro yang hitam XCII





Saran dari saya, ga usah beli kapasitas gede micro sd itu, karena kalau error nanti ilang semua tapi di pecah saja misal budget buat beli 128gb, 

Mending dijadikan 64GB tapi 2micro sd.

Kelebihan nya
1. Disamping ini menghemat batre gopro, 
2. Juga bikin gopro ga lemot
3. Dengan 2 micro SD, jadi ada backup misal tiba-tiba pas trip, micro sd utamanya error, atau hang atau unformatted dll. Jadi bisa disimpan dulu micro sd utama, nanti di recover pas sudah selesai trip.
Daripada harus di format dan hilang semua momen-momen yang udah di rekam/foto

Kekurangannya itu
1. Kadang lupa mana yang udah utama mana yang backup, bisa diakali dengan dikasih tanda
2. pas lagi ditengah-tengah rekam, full, harus ganti micro sd dulu, kadang kehilangan momen.
3. Kalau ga pintar-pintar simpan nya, malah sering keselip atau hilang si micro sd cadangan, bisa diakali dengan beli wadah micro sd (kadang ini dapat dari paket pembelian micro sd Sandisk atau yang setara)
Wadah Micro SD
Wadah Micro SD




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Label

Do it Yourself (42) Sepeda (33) Motorcycle (30) soluna (30) GoPro (28) Roda4 (23) Jual (20) Travelling (19) nouvo (19) jupiter (17) Jasa (11) office (11) mutasi (10) racing (9) Engineering (8) King (8) balap (8) gokart (8) vw (6) Dad (5) pompa (5) roadrace (5) Centrifugal Pump (4) Motor (4) championship (4) karting (4) qatar (4) roadbike (4) tamiya (4) balap motor (3) indoprix (3) kart (3) motogp (3) mp4 (3) mp5 (3) strava (3) yamaha (3) Atoz (2) Dinamo (2) PC (2) crank (2) cycling (2) laptop (2) politik (2) rider (2) sentul (2) shimano (2) windows (2) 105 (1) 5tp (1) API 610 (1) API 610. API 682 (1) Atomic Tuned (1) BRT (1) Caterpillar (1) Chassis (1) Continuous (1) Control Station (1) Cummins (1) Diesel Engine (1) Engine (1) Ergonomis (1) HFE (1) HMI (1) HT2 (1) Human Factor Engineering (1) Hyperdash (1) IEC (1) ISO 8528 (1) Light Dash (1) MS (1) MTU (1) Mini4WD (1) NFPA 20 (1) OSHA (1) Prime (1) RD (1) RPM (1) STO (1) Side Damper (1) Super 2 (1) Super FM (1) Super II (1) Tinggi (1) Torque Tuned (1) VFD (1) air (1) aki (1) arab (1) avg (1) avometer (1) balance bike (1) ban bocor (1) ban sepeda (1) bapak2 (1) berat badan (1) bersepeda (1) best time (1) bike (1) bmi (1) bobot (1) casey stoner (1) circuit (1) claris (1) couples (1) curve (1) dBA (1) deli (1) deli-tire (1) delitire (1) deore (1) derawan (1) dive (1) diy (1) duraace (1) effort (1) egypt (1) elektrik motor (1) fast (1) fire (1) firepump (1) friend (1) geography (1) gram (1) grand fondo (1) grandfondo (1) gravel (1) gravel bike (1) happy (1) hearth (1) height (1) heist (1) hollow (1) hope (1) hubungan antar negara (1) ilmu korek (1) indonesia (1) instalasi (1) irag (1) iran (1) jogja (1) jorge martin (1) kakabhan (1) kalimantan (1) kebisingan (1) kecepatan (1) kenda (1) lap time (1) long cage (1) lose (1) love (1) luas air (1) luas tanah (1) lusail (1) maratua (1) material (1) mekanik (1) michelin (1) middle east (1) mio (1) mobil (1) modifikasi (1) motorbalap (1) mp3 (1) mtb (1) multimeter (1) muslim (1) nanjak (1) negara (1) negara paling besar (1) noise (1) oil (1) oil&gas (1) optimal (1) pemilihan (1) performance (1) pitstop (1) point tertinggi (1) polished (1) polygon (1) porting (1) ppe (1) pressure (1) qkc (1) racer (1) ram (1) rear deralier (1) resort (1) result (1) rotating (1) rotating engineer (1) rumah (1) safety (1) sanwa (1) schwalbe (1) seleksi material (1) self reflecting (1) self talk (1) sentul circuit (1) setting (1) shock (1) shockbreaker (1) short cage (1) snorkle (1) sokbreaker (1) sound (1) speed (1) sponsor (1) sport (1) sram (1) standing (1) steel (1) strider (1) tambal (1) tambal ban (1) tempat jadian (1) tidak merusak ban (1) time (1) tiptop (1) tire (1) travel buddies (1) tuning (1) ultegra (1) velg sepeda (1) visit (1) weight (1) win (1) window (1) winner (1) worry (1)